Headlines News :
Home » » Peninggalan-Peninggalan Nabi Muhammad S.A.W

Peninggalan-Peninggalan Nabi Muhammad S.A.W

Written By Unknown on Rabu, Agustus 22, 2012 | Rabu, Agustus 22, 2012


Bila kita berjauh jarak dengan sang terkasih Muhammad Rasulullah. Kita hanya bisa menjumpainya melalui do’a-do’a yang kita lantunkan, memohon syafa’at Nabi untuk keselamatan kita di akhirat dari pedihnya adzab neraka, tidakkah foto-foto berikut ini mengobati kerinduan kita yang sangat dalam kepada Sang Nabi Tercinta, Kekasih Allah, pribadi mulia panutan alam?? Ratusan orang meneteskan air matanya setelah menatap langsung baju beliau yang bersahaja dan sudah robek, sandal beliau, keranda beliau yang tak terhalang apapun. Allahu Akbar … serasa dekaaat denganmu ya Rasulullah … Andai aku bisa melihat wajahmu,
rontok segala persendianku, tak tahan dengan kenikmatan memandang kemuliaan wajahmu… Allahumma shalli ‘ala sayyidina Muhammad ….

(Foto-foto ini kebanyakan adalah koleksi yang tersimpan dari berbagai tempat di beberapa negara: Museum Topkapy di Istambul Turki, Yordania, Irak dan negara-negara Timur Tengah lainnya. Selamat merasakan kelezatan menatap peninggalan-peninggalan ini. Semoga kerinduan kita semakin memuncak kepada sang Nabi Agung, sang kekasih Allah …)

Allahumma shalli ‘ala sayyidina wa maulana Muhammad Shallallahu ‘Alaihi Wassallam …
__________________________

Kunci Ka’bah
Pedang Rasulullah SAW
Tapak Kaki Rasulullah SAW
Rambut Jenggot Rasulullah SAW
Rambut Kumis Rasulullah SAW
Surat
Pintu Makam
Rumah(Setelah Dibongkar) Rasulullah SAW
Melihat Lebih Dalam Rumah Rasulullah SAW
Ini adalah foto Rumah Nabi Muhammad Saw dan Sayyidah Khadijah, tempat mereka berdua tinggal selama 28 tahun. Inilah bukti penghancuran yang dilakukan oleh Wahabi-Salafy terhadap situs-situs sejarah Islam.
Foto ini adalah reruntuhan pintu masuk ke kamar Rasulullah Saw
Foto ini adalah sisa reruntuhan kamar Rasulullah Saw dan Sayyidah Khadijah.
Di atas ini adalah foto reruntuhan tempat Sayyidah Fatimah , putri kesayangan Rasulullah Saw dilahirkan.
Ini adalah foto reruntuhan mihrab tempat Rasulullah saw biasa melakukan shalat.
Foto ini adalah makam Sayyidah Khadijah (yang besar) dan putranya, Qasim (yang kecil) di sudut.









Dan yg paling penting adalah peninggalan Beliau berupa Akhlakul Kharimah yg patut kita contoh dan ajarannya yg memberikan petunjuk dunia & akhirat bagi yg mengimaninya..
Kantor Urusan Masjid Nabawi, Madinah menolak kebenaran gambar yang telah tersebar luas tentang kuburan Nabi Muhammad saw.
Share this article :
 
Admin : Facebook | Twitter | Google+
Copyright © 2013. FeriNgeblog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger